Posted by : BudimanArif Selasa, 29 November 2016

Apa kabar semua??
Kali ini saya akan membagikan TIPS bagaimana cara mengembalikan data yang hilang di flashdisk sobat semua.
Langsung saja kita ke pointnya....
Mungkin kalian semua pernah mengalami saat mencolokkan flashdisk anda ke komputer atau laptop dan ternyata isi flashdisk empty/kosong. Biasanya hal ini disebabkan oleh virus yang menyembunyikan data flshdisk sehingga terlihat benar-benar hilang. Ada 2 cara untuk mengembalikan data yang ada di flashdisk karena virus. 
Caranya adalah
1. Kalian bisa menggunakan software antivirus.

    Anti Virus yang bisa kalian gunakan adalah Salah satunya SMADAV. Kenapa saya memilih SMADAV?Karena Software antivirus ini sangat bagus untuk mengembalikan data flashdisk yang hilang karena virus. Selain itu software ini merupakan buatan anak bangsa.. He..he..he..
























2. Kalian bisa menggunakan cmd di windows 7 ataupun 8
    untuk menggunakan cmd caranya adalah sebagai berikut :
    1. Klik di search ketik "cmd" kemudian pilih.














   2. Akan muncul tampilan seperti di bawah ini :















   3. Perintah selanjutnya adalah kalian ketik letak drive flashdisk anda. Misalkan drive flashdisk anda terletak di drive (F:), ketik F: lalu tekan Enter.



   4. Langkah keempat adalah ketikan rumus attrib(spasi)-s(spasi)-r(spasi)-h(spasi)/s(spasi)/d(spasi)*.* lalu tekan ENTER
Catatan: Kata (spasi) gunakan pada keyboard di laptop atau komputer anda dan TIDAK DIKETIK di cmd ya. 
 







Tunggu beberapa saat...system bekerja mengembalikan data/isi flashdisk anda kembali seperti semula..

SELAMAT MENCOBA...!!!

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Budiman.Info - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -